Bupati Ajak Generasi Muda Cinta Kemaritiman
Selasa, 28 Oktober 2014 – 18:24 WIB

Bupati Banyuwangi Abdullah Azwar Anas saat mengunjungi SMKN 1 Glagah yang memiliki bidang keahlian kemaritiman. FOTO: ist
Anas juga berharap ada sinergi pemerintah pusat dan daerah untuk meningkatkan kualitas SDM kemaritiman. Dia mencontohkan soal perlunya insentif biaya sertifikasi yang dibutuhkan para siswa.
Sertifikat dasar yang dibutuhkan seorang pelaut minim ada tiga, yakni Basic Safety Training, Buku Pelaut, serta Sertifikat Nautika atau Teknik. "Biayanya tiap sertifikat bervariasi. Mulai dari yang 300 ribu hingga Rp 1,8 juta. Ini perlu ditanggung bersama antara pemerintah pusat dan daerah," papar Anas. (eri/mas)
PENINGKATAN kualitas dan kuantitas sumberdaya manusia (SDM) bidang kemaritiman terus dilakukan Kabupaten Banyuwangi, Jawa Timur. Kesiapan SDM kemaritiman
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Untar dan KSU Perkuat Kerja Sama Global Lewat Konferensi Dunia & Bertemu Presiden Taiwan
- Guru Sekolah Rakyat dari PNS & PPPK, Diusulkan Kepala Daerah
- Kemdiktisaintek Membuka Peluang Sarjana Kuliah S2 Setahun, Lanjut Doktoral
- Kemenkes di Guest Lecture U-Bakrie: Mahasiswa Harus Terlibat Aktif Dalam Kampanye Kesehatan Mental
- 43.502 Siswa Penerima Baru Terima KJP Plus Tahap I 2025
- Kolaborasi RSIJCP, FKUI, dan RSCM Dorong Inovasi Medis dan Pendidikan Kedokteran