Bupati Ajak Warga SMS Dukung Komodo
Sabtu, 29 Oktober 2011 – 03:05 WIB

Bupati Ajak Warga SMS Dukung Komodo
Pada kesempatan itu, Rotok juga menyesalkan sikap sejumlah pengunjung di Pulau Komodo yang menggunakan kapal pesiar atau sejeninya. Pasalnya, sejumlah wisatawan yang menggunakan kapal tidak memanfaatkan hotel atau penginapan di Labuan Bajo, namun justru mereka menginap di atas kapal.
Tentunya hal ini sangat merugikan daerah. Selain itu, mereka juga membawa makanan dari luar seperti sayur dan sebagainya. Kondisi ini sangat merugikan daerah karena itu Pemkab Mabar diminta untuk memperhatikan hal ini dengan serius terutuma dengan membuat regulasi yang bisa menguntungan daerah.
Sementara itu, pantauan koran ini, kegiatan vote Komodo secara resmi di Kabupaten Manggarai masih tergolong minim. Hampir tidak ada elemen yang secara terang-terangan untuk mengajak masyarakat melakukan vote, termasuk juga dari unsur pemerintah.
Atas persoalan itu, Bupati Rotok menghimbau kepada masyarakat Manggarai untuk melakukan dukungan. Cara lain yang juga ditempu adalah dengan mensosialisasikan melalui radio. (kr2/ito)
RUTENG-Masyarakat Manggarai diminta untuk mengirim pesan singkat atau SMS mendukung Komodo agar masuk dalam New7wonders. Secara lisan Pemkab Manggarai
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Kepala BPJPH Apresiasi Dapur MBG dari Era Mas Pulo Gebang
- Satu Korban Perahu Getek Terbalik di Sungai Musi Ditemukan, 1 Lagi Masih Dicari
- Krakatau Steel Bantu Warga Cilegon Mendapatkan Sumber Air yang Lebih Pasti
- ATR/BPN: Hampir Seperlima Tanah di Jateng Belum Jelas Status Hukumnya
- Lantik 3.344 PPPK & 352 CPNS, Rudy Susmanto Pengin ASN Jadi Agen Perubahan
- Diskusi UU TNI di Kampus, Pangdam I/BB: Kami Terbuka terhadap Kritik