Bupati Banyuasin "Korban" ke-11 Agus Rahardjo Cs

Komisi Pemberantasan Korupsi menangkap Panitera Pengganti PN Jakpus Mohamad Santoso (SAN), staf Wiranatakusumah Legal & Consultant Ahmad Yani (AY), Kamis (30/6). Tim KPK menyita dua amplop masing-masing berisi uang dollar Singapura pecahan 1000. Masing-masing berisi SGD 25 ribu dan SGD 3 ribu di tangan Santoso.
Belakangan KPK juga menetapkan pengacara Raoul Adhitya Wiranatakusumah (RAW) sebagai tersangka. Raoul merupakan pengacara dari PT Kapuas Tunggal Persada (PT KTP) yang tengah berkasus dengan PT Mitra Maju Sukses (PT MMS) di PN Jakpus. Kedua perusahaan terlibat sengketa perkara perdata terkait bidang sumber daya alam.
11. Suap di Banyuasin
KPK menggelar OTT di Kabupaten Banyuasin, Sumsel, Minggu (4/9). Namun, detail kasus, uang barang bukti, jumlah tersangka masih belum dijelaskan KPK. Rencananya akan diumumkan Senin (5/9).
JAKARTA -- Komisi Pemberantasan Korupsi di bawah pimpinan Agus Rahardjo, Basaria Panjaitan, Laode Muhammad Syarif, Alexander Marwata dan Thony Saut
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
- Waspada Hujan Hari Ini di Sejumlah Wilayah di Indonesia
- 5 Berita Terpopuler: Revisi UU ASN Mengubah Sesuatu, Ada Pasal yang Dipersoalkan, Honorer R2/R3 Keburu Pensiun
- Ma'ruf Amin Sebut Lebih Baik Kirim Bantuan Ketimbang Evakuasi Warga Gaza ke Indonesia
- Muncul Penolakan Soeharto Sebagai Pahlawan Nasional, Mensos Merespons Begini
- Cak Imin: Tadi Presiden juga Menelepon Saya
- Pernyataan Terbaru Mensos soal Soeharto Pahlawan Nasional