Bupati Bekasi Wafat, Sosok yang Sangat Peduli Warganya
Senin, 12 Juli 2021 – 14:45 WIB

Bupati Bekasi Eka S Atmaja. ANTARA/HO/Pemerintah Kabupaten Bekasi
Dia berpasangan dengan calon Bupati Hj Neneng Hassanah Yasin.
Sebagian besar rakyat memberikan suara untuk pasangan tersebut.
Mereka terpilih sebagai Bupati dan Wakil Bupati Bekasi periode 2017-2022.
Baru dua tahun memimpin, Neneng tersandung kasus hukum, sehingga diberhentikan oleh Menteri Dalam Negeri pada tahun 2019.
Sejak itu Eka Supria Atmaja menjadi Bupati Bekasi.
Pada tahun 2019 itu pula Atmaja juga terpilih sebagai Ketua DPD Partai Golkar Kabupaten Bekasi.
Namun, baru dua tahun memimpin daerah di Kabupaten Bekasi, Eka telah dipanggil Sang Maha Kuasa.
Atmaja semasa hidupnya dikenal sebagai sosok muda yang tegas, santun dan peduli kepada masyarakat.
Atmaja merupakan sosok yang sangat peduli pada masyarakat Kabupaten Bekasi, dia wafat karena COVID-19
BERITA TERKAIT
- Soal Lagu Bayar Bayar Bayar, GPA Ungkit Peran Polisi Saat Banjir & Penanganan Covid-19
- Isu COVID & Lab Wuhan Mencuat Lagi, China Gercep Membela Diri
- Sidang Tuntutan Korupsi APD Covid-19 di Sumut Ditunda, Ini Masalahnya
- Trump Bikin Gebrakan Hari Pertama, Langsung Teken Keppres agar AS Keluar dari WHO
- Kasus Virus HMPV Ditemukan di Indonesia, Ada yang Anak-anak
- Usut Kasus Pengadaan APD Covid-19, KPK Periksa Song Sung Wook dan Agus Subarkah