Bupati Bogor Klaim Hanya 28 KK Krisis Air Bersih
Minggu, 18 September 2011 – 09:33 WIB

Bupati Bogor Klaim Hanya 28 KK Krisis Air Bersih
Menurut dia, kekeringan yang terjadi memang berdampak pada penurunan debit air. Sedangkan warga yang mengaku sumber airnya berubah warna menjadi kuning, lantaran kandungan besi yang terdapat dalam air. “Pemerintah desa juga telah mengajukan program sarana air bersih dan diharapkan masuk dalam APBD Perubahan, sehingga program itu bisa direalisasikan secepatnya. Kami juga mendapatkan kabar bahwa PDAM akan standby 24 jam untuk mengatasi kemarau di Kabupaten Bogor,” tandasnya. (bac)
Baca Juga:
BOGOR – Bupati Bogor Rachmat Yasin langsung menyikapi krisis air bersih yang dialami ratusan warga RW 01 dan RW 02 Desa Dramaga. Orang nomor
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Geger Mayat Tanpa Identitas di Lampung Selatan, Ini Ciri-cirinya
- Kirab Mahkota Binokasih Warnai Hari Jadi ke-543 Kabupaten Bogor
- Festival Budaya di Rumah Singgah Tuan Kadi, Harmoni Melayu & Seruan Peduli Lingkungan
- Pendaki Gunung Ranai Dievakuasi Setelah Terpeleset dan Mengalami Cedera Kaki
- Jasad Korban Banjir di Murung Raya Ditemukan Tersangkut di Dahan Pohon Sawit
- Banjir Rendam Sejumlah Rumah Warga di Kalianda Lampung Selatan, Tak Ada Korban Jiwa