Bupati dan Wabup Sama-sama jadi Tersangka
Jumat, 17 Juni 2011 – 09:14 WIB

Bupati dan Wabup Sama-sama jadi Tersangka
Pantauan di Kejari, penyidik dan kedua tersangka tiba di sekira pukul 14.00 WIB dan langsung memasuki ruang Pidsus. “Kami sudah menyerahkan keduanya bersama BB dan tanggungjawab penahanan atau tidak, itu di tangan kejaksaan,” tukasnya.
Baca Juga:
Amatan Rakyat Aceh (Grup JPNN), sepeninggal tim penyidik Polda Aceh, kedua tersangka masih berada diruang Pidsus Kejari bersama kuasa hukum masing-masing. Sementara itu, mobil tahanan Kejari BL 7081 A, terlihat digeser ke dekat pintu masuk dan keluar gedung Kejari. Juga belasan anggota kepolisian dari Polresta Banda Aceh, tiba satu jam di lokai unttuk berjaga-jaga dan masuk ke dalam gedung setempat. Belasan anggota kepolisian terlihat menyandang senjata laras panjang.
Sebelum ke Kejari, kata Cahyo, Bupati dan Wakil Bupati ke Mapolda Aceh, diperiksa kesehatannya dan dinyatakan tim Dokkes RS Bhayangkara Lamteumen, keduanya sehat. Bupati ke Mapolda dan Kejari naik mobil dinas Kadis Pengairan Aceh Utara, Nissan terano berwarna hitam dengan nomor polisi BL 158 KJ. Sedangkan Wabup naik mobil sedan Toyota Camry plat merah BL 5 K. (ian)
BANDA ACEH -- Dinilai telah komplit, akhirnya penyidik Polda Aceh menyerahkan dokumen beserta para tersangka kasus dugaan korupsi deposito APBK Aceh
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Banjir Rendam Sejumlah Rumah Warga di Kalianda Lampung Selatan, Tak Ada Korban Jiwa
- Kodam I/Bukit Barisan Bantu Warga yang Diduga Diintimidasi Ormas
- Farhan Bimbang Tindak Tegas Kusir Delman yang Getok Tarif Tak Wajar di Bandung
- Harga Emas Perhiasan di Baturaja Tembus Rp 11,3 Juta Per Suku
- Korban Kedua Perahu Getek Tenggelam di Perairan Sungai Musi Ditemukan Meninggal Dunia
- 2 Lansia yang Tenggelam di Perairan Sungai Musi Ditemukan Sudah Meninggal Dunia