Bupati Enthus: Indonesia Masih Terjajah
Senin, 18 Agustus 2014 – 08:33 WIB

Bupati Enthus: Indonesia Masih Terjajah
"Rebut pasar dalam negeri. Inilah saatnya kita meng-Indonesia-kan Indonesia,” tegasnya.
Bupati meyayangkan, tidak sedikit produk Indonesia yang semakin pupus. Seperti Apel Malang, kini hilang di pasaran dan berganti Apel Washington. Produk tempe yang berasal dari Indonesia, sekarang dipatenkan oleh negara tetangga. Parahnya lagi, lahan pertanian yang luas di Indonesia, tapi masih melakukan kebijakan impor pangan.
"Itulah bukti nyata masih kuatnya cengkraman penjajah di negeri ini," tandasnya.
Sementara, dalam upacara itu, diikuti anggota Forkompinda, seluruh Kepala SKPD dan jajarannya di lingkungan Pemkab Tegal, Polri, TNI, dan sejumlah pelajar SMP dan SMA/SMK. Upacara berlangsung tertib dan kondusif. (yer)
SLAWI - Tidak dipungkiri, sesungguhnya Indonesia masih mengalami penjajahan. Penjajahan era modern yang lebih kejam dari masa penjajahan ordelama.
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Banjir Rendam Sejumlah Rumah Warga di Kalianda Lampung Selatan, Tak Ada Korban Jiwa
- Kodam I/Bukit Barisan Bantu Warga yang Diduga Diintimidasi Ormas
- Farhan Bimbang Tindak Tegas Kusir Delman yang Getok Tarif Tak Wajar di Bandung
- Harga Emas Perhiasan di Baturaja Tembus Rp 11,3 Juta Per Suku
- Korban Kedua Perahu Getek Tenggelam di Perairan Sungai Musi Ditemukan Meninggal Dunia
- 2 Lansia yang Tenggelam di Perairan Sungai Musi Ditemukan Sudah Meninggal Dunia