Bupati Ipuk Fiestiandani Berdayakan Ekonomi Perempuan Korban Kekerasan, Baca Isi Suratnya

Ipuk memaparkan, alat usaha produktif ini dibagikan kepada perempuan korban kekerasan menyesuaikan dengan kebutuhan.
“Jadi tidak bisa digeneralisasi. Ibu A misalnya, hobinya ternyata bikin kue, maka dibantu alat produksinya. Ada pula yang lain, kami akan sesuaikan,” kata Ipuk.
Dia memaparkan, Pemkab Banyuwangi memiliki banyak program yang berkaitan dengan pemberdayaan ekonomi kaum perempuan.
Ada program UMKM Naik Kelas hingga Warung Naik Kelas yang mayoritas menyasar kaum perempuan. “Itu semuanya kami integrasikan dengan pemberdayaan ekonomi untuk perempuan korban kekerasan,” tutur Ipuk.
Dia juga menyemangati para perempuan korban kekerasan yang mendapat bantuan alat usaha gratis dengan menulis surat yang dia unggah di Instagram, pada akun @ipukfdani. (*/adk/jpnn)
Surat dan Bupati Ipuk:
Bupati Ipuk Ipuk Fiestiandani meluncurkan program pemberdayaan ekonomi untuk perempuan korban kekerasan bertepatan dengan Hari Kartini,
- PNM Mekaar Dukung Perempuan Bangkit, Kisah Ibu Faizal Jadi Inspirasi
- Hari Kartini; Annisa Pohan Mendorong Pemberdayaan Perempuan di Sektor Ekonomi
- Dinilai Menginspirasi, Cahaya Manthovani Terima Penghargaan Puspa Nawasena
- Konsumsi Sayuran Meningkat Berkat Peran Perempuan Pegiat Urban Farming
- Semangat Hari Kartini, Pertamina Dorong Perempuan untuk Berkarya & Salurkan Energi
- Hari Kartini, Widya Desak Pemulihan Hak Perempuan eks Pemain Sirkus yang Dieksploitasi