Bupati Karolin: Untuk Tahun Baru Juga Sama, Tidak Ada Izin Keramaian
Selasa, 29 Desember 2020 – 21:45 WIB
Dia menambahkan bahwa masyarakat tidak perlu melakukan perayaan secara berlebihan apalagi membuat acara yang bersifat mengundang kerumunan atau mengumpulkan orang.
"Kita rayakan tahun baru dari rumah saja bersama keluarga dengan suasana yang sederhana dan hikmat menyambut tahun 2021 yang semoga menjadi tahun penuh harapan," pungkasnya.(antara/jpnn)
Video Terpopuler Hari ini:
Bupati Landak Karolin Margret Natasa meminta warganya merayakan tahun baru secara sederhana bersama keluarga di rumah.
Redaktur & Reporter : M. Fathra Nazrul Islam
BERITA TERKAIT
- Ini Alasan D'MASIV Selalu Terima Tawaran Tampil di Malam Tahun Baru
- D'MASIV Hibur Malam Tahun Baru di Le Meridien Jakarta
- Usut Kasus Korupsi di Kemenkes, KPK Periksa Dirut PT Bumi Asia Raya
- Pilkada Landak 2024: Tim Paslon Karolin – Erani Laporkan Oknum Polres Landak ke Polda Kalbar
- Kasus Korupsi Proyek APD Covid-19, KPK Jebloskan Pengusaha Ini ke Sel Tahanan
- Korupsi Insentif Nakes RSUD Palabuhanratu, Polda Jabar Tangkap 3 Tersangka Baru