Bupati Markus Salurkan Bantuan Sembako Lewat Pasar Murah, Semoga Bermanfaat
Rabu, 22 Juli 2020 – 23:54 WIB

Bupati Bangka Barat Markus secara simbolis menyerahkan bantuan paket sembako program pasar murah. Foto: ANTARA/ Donatus D.P
"Tetap jaga kewaspadaan agar bisa bersama-sama memutus mata rantai penyebaran virus di daerah ini, kita bersyukur karena kerja sama dan dukungan penuh masyarakat yang baik sehingga Bangka Belitung menjadi provinsi terbaik kedua di seluruh Indonesia dalam kecepatan penanganan COVID-19," katanya.(Ant/jpnn)
Pemerintah Kabupaten Bangka Barat, Provinsi Kepulauan Bangka Belitung menyalurkan bantuan paket bahan pangan pokok melalui kegiatan pasar murah yang dilaksanakan di Kecamatan Kelapa.
Redaktur & Reporter : Friederich
BERITA TERKAIT
- Pasar Murah di Kalteng: Gubernur Agustiar Menggratiskan 140 Ribu Paket Sembako
- Berbagi Berkah Ramadan, JIEP Gelar Pasar Murah Hingga Mudik Gratis
- Menjelang HUT ke-25, BMI Gelar Pasar Murah Bersuka Ria UMKM Fest
- Masyarakat Gresik Bersyukur Ada Operasi Pasar Murah untuk Stabilkan Harga Pangan
- Catat! 12 Titik Pasar Murah saat Ramadan di Jakarta
- AKBP Afrizal Asri Salurkan Bantuan Sembako kepada Warga Korban Banjir di Kualo