Buronan Ini Sok Jagoan Mengancam Polisi di Medsos, Ujungnya
Selasa, 31 Mei 2022 – 19:19 WIB
"Namun, setelah ditangkap, pelaku justru mengakui perbuatan pencurian yang dilakukannya."
Kejahatan yang dilakukan komplotan tersebut terjadi pada Selasa, 4 Januari lalu sekitar pukul 03.00 WIB.
RR dan FA masuk ke dalam rumah korban dan melarikan sepeda motor KTM berpelat BD 4871 KO, dua buah tabung gas, dan setengah karung beras. (curupekspress/jpnn)
Buronan berinisial RR sempat mengancam polisi di medsos. Namun, setelah tertangkap langsung ciut
Redaktur & Reporter : M. Rasyid Ridha
BERITA TERKAIT
- Polisi Tangkap Buronan Asal Bima NTB
- Warga Rejang Lebong Diminta Setop Produksi Tuak dan Arak
- 2 Tahun Buronan Polisi, Jambret di Jakarta Utara Ditembak
- Anggota KKB yang Ditangkap di Bandara Ilaga Pernah Serang dan Tembak Warga Sipil
- Bos Debt Collector Buronan Polda Jateng Ditangkap di Jambi, Terancam 9 Tahun Bui
- Departemen Kehakiman Filipina Apresiasi Polri Tangkap Alice Guo