Bursa Calon Wagub Kepri Memanas
"Kalau yang saya dengar, pimpinan partai kita juga berkompeten untuk diusulkan. Ada juga yang menginginkan dari kalangan birokrat," katanya.
Sementara itu, Partai Pengusung HM Sani-Nurdin yang paling gencar untuk membicarakan mengisi jabatan Wakil Gubernur ini adalah Partai Demokrat. Seorang Kader yang enggan namanya dikorankan mengakui bahwa sudah ada beberapa nama yang mencuat bakal diusulkan menjadi calon wakil gubernur.
Menurutnya, ada beberapa nama saat ini yang sudah mencuat bakal diusulkan oleh partai Demokrat. Beberapa di antaranya adalah Ahmad Dahlan, Huznizar hood, dan Apri Sujadi. Tetapi ini masih belum resmi dibicarakan.
“Nama-nama itu memang sudah mulai dibicarakan. Tetapi itu masih belum resmi," katanya. (ian/ray/jpnn)
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
- Sambut Musim Tanam 2025, Pupuk Indonesia Pastikan Pupuk Bersubsidi Tersedia di Sultra
- Promo Akhir Tahun, KAI Daop 8 Surabaya Beri Diskon Tiket untuk 4 Perjalanan Kereta Jarak Jauh
- Pesan Irjen Hadi kepada Personel Polda NTB: Jauhi Perbuatan Tercela yang Dapat Menodai Institusi
- Kebakaran Melanda Tempat Penitipan Sepeda Motor di Kudus, Kerugian Ratusan Juta Rupiah
- Kasus Perselingkuhan Suami Disetop Polisi, Istri Pejabat OKU Selatan Minta Keadilan
- Pemkab Rejang Lebong Bakal Merumahkan Ribuan Honorer