Bursa Masuk Siklus Melemah

Bursa Masuk Siklus Melemah
Bursa Masuk Siklus Melemah
Karena itu, kinerja emiten yang tergolong 45 saham terlikuid (LQ 45) pada kuartal kedua harus lebih baik lagi. Terlebih, Goldman Sachs dalam analisisnya untuk bursa di negara kawasan Asia Pasifik menaikkan peringkat bursa saham Indonesia menjadi atraktif (overweight).

Secara keseluruhan, frekuensi transaksi perdagangan kemarin mencapai 108.968 kali pada volume 7,471 miliar lembar senilai Rp 6,341 triliun. Sebanyak 89 saham naik, 163 turun, dan 82 stagnan. Tingginya volume dan nilai transaksi akibat transaksi tutup sendiri (crossing) saham PT Bank OCBC NISP Tbk (NISP) senilai Rp 2 triliun oleh Bahana Securities.

Transaksi itu dilakukan dalam rangka merger perseroan. Investor asing tercatat melakukan penjualan bersih (foreign net sell) Rp 119,807 miliar di pasar reguler dan negosiasi. (gen/oki)

JAKARTA - Indeks harga saham gabungan (IHSG) masih harus melewati rintangan yang berat Juni ini. Setelah naik tipis pada hari sebelumnya, indeks


Redaktur & Reporter : Tim Redaksi

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News