Bursa Pangkostrad, Tiga Jenderal Diunggulkan
Minggu, 03 Juli 2011 – 06:46 WIB

Bursa Pangkostrad, Tiga Jenderal Diunggulkan
Direktur Lembaga Studi Pertahanan dan Strategi Indonesia Rizal Darmaputra menilai, di antara tiga calon itu, tinggal Moeldoko dan Gatot yang diunggulkan. "Kalau Pak Waris, analisis saya, akan diarahkan menjadi Wakasad," ucapnya kemarin.
Rizal yang baru pulang dari riset di Pentagon menyebutkan, Moeldoko maupun Gatot punya kekuatan masing-masing. "Yang jelas, Kostrad sangat strategis. Sebab, menjadi Pangkostrad umumnya akan menjadi batu loncatan menjadi KSAD berikutnya," tegas alumnus kursus pertahanan Jenewa, Swiss, tersebut.
Sementara itu, Kepala Penerangan Kostrad Mayor Ferdinan mengaku belum tahu jadwal serah terima jabatan Pangkostrad yang baru. "Kami belum menerima petunjuk," ungkapnya. (rdl/c9/nw)
JAKARTA - Kursi panglima Komando Cadangan Strategis TNI-AD (Pangkostrad) ditinggal Letjen Pramono Edhi Wibowo yang naik jadi KSAD. Siapa yang bakal
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Kasus Viral Ini Harus jadi Pelajaran Seluruh PPPK, Jangan Main-main
- Sidang Dakwaan Mbak Ita, Jaksa KPK Soroti Peran Suaminya sebagai Perantara
- Penyebab Utama Kartu Tes PPPK Tahap 2 Belum Bisa Dicetak, Jangan Panik ya
- Jaksa KPK Tuding Mbak Ita Potong Hak ASN Pemkot Semarang
- Heboh Pengeroyokan di Kantor Polsek, Kapolda Riau Langsung Copot Jabatan Anak Buah
- Tugas Kantor Komunikasi Presiden Dianggap Tumpang Tindih, Begini Reaksi Mensesneg