Bursa Transfer: Bek Tangguh Dekat ke Liverpool, Bintang Chelsea ke Juve
Jumat, 08 Mei 2020 – 09:00 WIB
Keinginan Juventus tidak lepas dari keberadaan Maurizio Sarri di kursi pelatih tim rival Inter Milan itu.
Sarri merupakan sosok yang sangat berjasa bagi karier Jorginho. Sarri pula yang membawa Jorginho dari Napoli ke Chelsea. (jos/jpnn)
Harapan Liverpool mendapatkan tanda tangan bek Napoli Kalidou Koulibaly pada bursa transfer musim panas bisa menjadi kenyataan.
Redaktur & Reporter : Ragil
BERITA TERKAIT
- Dinyatakan Positif Doping, Mykhailo Mudryk Membantah Keras
- Bursa Transfer Liga 1: Rezaldi Hehanussa Cedera, Persib Bandung Pulangkan Zalnando?
- 10 Pemain Liverpool Menahan Fulham di Anfield
- Guardiola Pastikan Manchester City tidak Beli Pemain Baru di Bursa Transfer Januari 2025
- Astana vs Chelsea: The Blues Menang 3-1, Kukuh di Puncak Klasemen Liga Conference
- Barcelona Menyusul Liverpool, Cek Klasemen Liga Champions