Bursa Transfer: Bintang Atletico ke Chelsea, 2 Bomber Top ke Madrid

jpnn.com, MADRID - Chelsea sudah memiliki daftar pemain yang akan dibajak pada bursa transfer musim panas 2021.
Salah satu pemain yang akan digaet tim berjuluk The Blues itu ialah bintang Atletico Madrid Jose Gimenez.
Pakar bursa transfer Fabrizio Romano menyebut Chelsea sangat ingin menggunakan jasa Gimenez.
Namun, saat ini kendala terbesar Chelsea ialah nilai klausul pelepasan yang ada di kontrak Jose Gimenez.
Goal, Sabtu (28/11) mengabarkan bahwa Chelsea enggan membayar klausul pelepasan pemain asal Uruguay itu.
Selain diincar Chelsea, Gimenez juga dikabarkan dibidik Manchester City.
Gimenez sendiri saat ini masih memiliki kontrak dengan Atletico hingga akhir 2023.
Sementara itu, Real Madrid juga sudah berancang-ancang menyambut bursa transfer musim panas.
Chelsea sudah memiliki daftar pemain yang akan dibajak pada bursa transfer musim panas 2021.
- Perempat Final Liga Champions: Spanyol, Inggris, dan Jerman Terbanyak
- Atletico Madrid vs Real Madrid: Gol Penalti Alvarez Dianulir, Los Blancos ke 8 Besar
- Kabar Buruk Menghampiri Atletico Madrid Menjelang Jumpa Real Madrid
- Menangi Derbi Madrid, Los Blancos Tempel Ketat Barcelona
- Kevin Diks Cedera Saat Copenhagen Ditaklukkan Chelsea
- Bagaimana Kondisi Kevin Diks Seusai Cedera Melawan Chelsea?