Bursa Transfer: Gelandang Maut ke Chelsea, Penggawa Barcelona ke Inter
Minggu, 26 Juli 2020 – 06:55 WIB

Fans Inter Milan. Foto: Inter.it
Mundo Deportivo, Minggu (26/7), mengabarkan bahwa Barcelona menolak tawaran sebesar Euro 10 juta dari Celta Vigo.
Barcelona kini bersiap mengeruk duit lebih besar dari Inter dengan cara menjual Rafinha.
Inter dikabarkan siap menebus gelandang asal Brasil itu dengan mahar sebesar USD 19 juta. (jos/jpnn)
Chelsea terus memburu pemain bintang menjelang pembukaan bursa transfer musim panas nanti.
Redaktur & Reporter : Ragil
BERITA TERKAIT
- Bayern Vs Inter Milan 1-2: Martinez Melihat Penderitaan
- Hasil Liga Champions: Arsenal Bikin Madrid Babak Belur, Inter Iris Tipis Munchen
- Live Streaming Bayern Muenchen Vs Inter Milan, Mungkin Hujan Gol
- Liga Inggris: Bekuk Tottenham, Chelsea Tembus Peringkat 4 Besar
- Derbi Della Madonnina, Inter Milan tak Diperkuat Lautaro Martinez
- Jay Idzes Bergeming Soal Gosip ke Inter Milan