Buru Adelin, Polisi Dinilai Main-main
Rabu, 03 Juni 2009 – 19:17 WIB

Buru Adelin, Polisi Dinilai Main-main
“Ah, buat apa mengomentari itu. Logikanya begini saja. Kalau memang tahu keberadaan Adelin, ya langsung tangkap saja. Buat apa diomongkan,” ujar Junisab Akbar kepada koran ini di Jakarta, Rabu (3/6).
Baca Juga:
Ditanya apakah demikian dirinya pesimis Adelin bisa ditangkap, politisi dari Partai Bintang Reformasi itu enggan menjawab tegas. “Dibilang nggak yakin, ya nggak yakin karena toh Adelin sudah lama menjadi buron, tapi hingga sekarang belum ketemu,” ujarnya.
Baca Juga:
JAKARTA – Anggota Komisi III DPR Junisab Akbar sama sekali tidak tertarik diajak bicara mengenai rencana penangkapan Adelin Lis. Dia menilai,
BERITA TERKAIT
- Koalisi Masyarakat Sipil Mengecam Intervensi Anggota TNI di Kampus UI dan UIN Semarang
- Berdoa di PIK, Biksu Thudong Tebar Pesan Damai
- Pemerintah Fokus Tuntaskan Pengangkatan PPPK Tahap 1, Honorer R2/R3 Keburu Pensiun
- Setiawan Ichlas Hadirkan Ustaz Adi Hidayat di Tabligh Akbar di Palembang
- Gegara Panggilan Sidang Tak Sampai Alamat, Tergugat Datangi Kantor Pos di Jambi
- Menyambut Thudong 2025 di PIK Bukan Ritual Semata, Melainkan Pengalaman Jiwa