Buru Pembalap Liar, Irjen Fadil Imran Bakal Ganti Motor Tim Patroli
Minggu, 27 Februari 2022 – 12:23 WIB

Tim Patroli Perintis Presisi saat melakukan atraksi di Lapangan Promoter Dit Lantas Polda Metro Jaya beberapa waktu lalu. Foto: Ricardo/JPNN.com
Tim Perintis Presisi PMJ itu bertugas memberikan pelayanan cepat dan humanis kepada warga.
Adapun cikal-bakal tim patroli Perintis Polda Metro Jaya berawal dari tuntutan masyarakat perihal keamanan di malam hari.
Irjen Fadil menanggapi tuntutan masyarakat tersebut dengan membentuk tim khusus, yang awalnya dinamakan Dream Team hingga berganti nama menjadi tim Patroli Perintis Presisi. (cr3/jpnn)
Irjen Fadil Imran berencana mengganti sepeda motor Tim Patroli Perintis Presisi dengan yang bertenaga lebih besar.
Redaktur : Adek
Reporter : Fransiskus Adryanto Pratama
BERITA TERKAIT
- Polisi Tembak Penculik Anak Perempuan di Pasar Rebo, Tuh Pelakunya
- Begal Beraksi Lagi di Ibu Kota Jakarta
- Waspada Begal Motor Modus Tabrakan, ABS Jadi Korban
- Wartawan Tewas di Kamar Hotel, Polisi Temukan Sejumlah Obat
- Perusahaan Travel Dilaporkan ke Polda Metro Jaya atas Dugaan Penipuan
- Masa Penahanan Nikita Mirzani Diperpanjang hingga 40 Hari