Buruh dan Pengusaha Saling Ancam
Buruh Ancam Mogok, Pengusaha Tutup Pabrik
Selasa, 13 November 2012 – 06:29 WIB

Buruh dan Pengusaha Saling Ancam
Hatta mengatakan, pemerintah ingin perusahaan di tanah air terus tumbuh sehat. Sehingga memberikan kontribusi terhadap penerimaan negara dan menyediakan lapangan kerja bagi rakyat, yang akhirnya akan meningkatkan kesejahteraan masyarakat.
Tapi di sisi lain, pemerintah juga berkepentingan meningkatkan kesejahteraan tenaga kerja. ’’Oleh sebab itu, hubungan industrial yang harmonis antara perusahaan dan pekerja harus dijaga,’’ pintanya.
Hatta menjelaskan, tiga hal yang menjadi titik tolak hubungan buruk buruh dengan pengusaha menjadi bahasan dalam rakor tersebut. Ketiga masalah itua dalah outsourcing, upah minimum, dan tindakan anarkis para buruh ketika menggelar aksi demo.
Keputusan pun telah diambil, meski tampak jelas pemerintah masih bimbang antara mengamankan kepentingan pengusaha atau mendengar tuntutan peningkatan kesejahteraan dari buruh.
JAKARTA - Kisruh kaum buruh dengan pengusaha mencapai titik mengkhawatirkan. Kedua belah pihak mulai saling ancam. Para buruh yang menjadi penggerak
BERITA TERKAIT
- 5 Berita Terpopuler: Lisa Mariana Dipolisikan Ridwan Kamil, Sejumlah Aset Disita, Fakta Terungkap
- Ancaman Hukuman Oknum TNI AL Pembunuh Juwita Bisa Bertambah
- Perubahan KUHAP Penting, Tetapi Harus Perhatikan Juga Faktor Ini
- Ketua INTI Tangsel Ajak Masyarakat Teladani Semangat Kebangkitan Kristus
- Setiawan Ichlas Disambut Hangat saat Mudik ke Palembang, Lihat Ada Pak Gubernur
- 165 Ribu Kendaraan Tinggalkan Jabotabek saat Libur Panjang 2025