Burung Masuk Baling-baling, Garuda Batal Terbang
Senin, 05 Desember 2011 – 10:20 WIB

Burung Masuk Baling-baling, Garuda Batal Terbang
Ketua PPIH Debarkasi Batam, Handarlin Umar, mengatakan pihaknya hanya menyediakan tempat serta menyiapkan layanan kesehatan saja. Sementara seluruh biaya yang ditimbulkan akibat insiden itu ditanggung pihak Garuda Airlines. Mulai dari biaya transportasi dari bandara ke Asrama Haji dan sebaliknya, biaya makan dan biaya penginapan.
Baca Juga:
"Kami hanya menyiapkan tempat penginapan serta klinik yang selalu standby," katanya.
Setelah beristirahat di Asrama Haji Batam Centre, para jamaah akhirnya kembali ke Bandara Hang Nadim untuk melanjutkan penerbangan ke Balikpapan. Mereka naik pesawat yang sama sekitar pukul 17.00 WIB, kemarin.
Sejumlah jamaah mengaku menyayangkan insiden ini. Sebab, penundaan tersebut setidaknya telah mengulur waktu mereka untuk sampai di kampung halaman dan bertemu dengan sanak famili.
BATAM KOTA - Pesawat Garuda Indonesia yang membawa 318 jamaah haji Kloter 13 Debarkasi Balikpapan batal terbang, Minggu (4/12). Penyebabnya, pesawat
BERITA TERKAIT
- Geger Mayat Tanpa Identitas di Lampung Selatan, Ini Ciri-cirinya
- Kirab Mahkota Binokasih Warnai Hari Jadi ke-543 Kabupaten Bogor
- Festival Budaya di Rumah Singgah Tuan Kadi, Harmoni Melayu & Seruan Peduli Lingkungan
- Pendaki Gunung Ranai Dievakuasi Setelah Terpeleset dan Mengalami Cedera Kaki
- Jasad Korban Banjir di Murung Raya Ditemukan Tersangkut di Dahan Pohon Sawit
- Banjir Rendam Sejumlah Rumah Warga di Kalianda Lampung Selatan, Tak Ada Korban Jiwa