Bus Sinar Jaya Masuk Jurang
Senin, 06 Februari 2012 – 09:23 WIB

Bus Sinar Jaya Masuk Jurang
BUMIAYU - Kecelakaan lalu lintas melibatkan kendaraan angkutan umum terjadi di jalur tengah Brebes-Purwokerto, mengakibatkan belasan penumpang mengalami luka parah, Sabtu (4/2) pukul 17.30 WIB.
Bus Sinar Jaya bernopol B 7837 XB terjun kedalam jurang setinggi lebih kurang 7 meter, di ruas jalan lingkar wilayah Dukuh Rancakalong Desa Dukuhturi Kecamatan Bumiayu.
Baca Juga:
Informasi yang berhasil dihimpun disekitar lokasi kejadian menyebutkan, bus yang berangkat dari Depok tujuan Purwokerto tersebut mengalami selip setelah sebelumnya sempat menyalip sebuah kendaraan yang tidak diketahui identitasnya.
"Saat kejadian kondisi cuaca hujan deras, bus sempat menyalip kendaraan lain didepannya. Namun saat akan kembali ke lajurnya, bus mengalami selip hingga lepas kendali dan masuk kedalam jurang yang ada di sisi kiri jalan," kata Hendra (43) warga sekitar.
BUMIAYU - Kecelakaan lalu lintas melibatkan kendaraan angkutan umum terjadi di jalur tengah Brebes-Purwokerto, mengakibatkan belasan penumpang mengalami
BERITA TERKAIT
- Pendaki Gunung Ranai Dievakuasi Setelah Terpeleset dan Mengalami Cedera Kaki
- Jasad Korban Banjir di Murung Raya Ditemukan Tersangkut di Dahan Pohon Sawit
- Banjir Rendam Sejumlah Rumah Warga di Kalianda Lampung Selatan, Tak Ada Korban Jiwa
- Kodam I/Bukit Barisan Bantu Warga yang Diduga Diintimidasi Ormas
- Farhan Bimbang Tindak Tegas Kusir Delman yang Getok Tarif Tak Wajar di Bandung
- Harga Emas Perhiasan di Baturaja Tembus Rp 11,3 Juta Per Suku