Busyro Dingin Tanggapi Tudingan Nazaruddin

Busyro Dingin Tanggapi Tudingan Nazaruddin
Busyro Muqoddas. Foto : Dokumen JPNN
Menurutnya, dugaan kasus korupsi Hambalang sudah semestinya dinaikkan ke tingkat penyidikan dan diikuti dengan penetapan tersangka. Nazaruddin menyebut ada aliran dana dari kontraktor proyek Hambalang ke kantong politisi tertentu.

Namun Busyro, sebut Nazar, malah sengaja mengulur waktu. Nazar yang didakwa menerima lima lembar cek senilai Rp 4,6 miliar terkait proyek Wisma Atlet SEA Games itu mengibaratkan Busyro laksana pemain sinetron."Pak Busyro sengaja mengulur-ulur waktu. Seperti pemain sinetron," tudingnya.(ara/jpnn)

JAKARTA - Terdakwa perkasa suap Wisma Atlet, M Nazaruddin, menuding Ketua KPK Busyro Muqoddas hendak menghentikan penyelidikan dugaan koprupsi proyek


Redaktur & Reporter : Tim Redaksi

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News