Butuh 160 Pabrik Kelapa Sawit
Kamis, 11 Oktober 2012 – 09:39 WIB

Butuh 160 Pabrik Kelapa Sawit
600 Ha di Seimangke untuk Industri Sawit
Selain itu, pemerintah provinsi juga terus mendorong percepatan realisasi kawasan industri Seimangke yang disiapkan sebagai pusat industrialisasi kelapa sawit. Saat ini sudah ada infrastruktur jalan, industri oleochemical dengan tenaga listrik dari limbah kelapa sawit sebesar 2×3,5 MW dan lainnya. Seluruhnya berdiri pada lahan seluas 140 ha. “Selanjutnya pada 2013 disiapkan lahan seluas 600 ha sebagai lokasi pembangunan industri sawit lainnya. Master plan sudah siap, selanjutnya tinggal pengerjaan sarana dan prasarana,” jelasnya.
Karenanya, dia berharap even ini bisa memberikan informasi jelas mengenai perkembangan teknologi baru dan terbarukan kepada stakeholder kelapa sawit untuk meningkatkan produksi turunan kelapa sawit. “Peningkatan produksi tidak terlepas dari teknologi tinggi,” ujarnya.
Di sisi lain, Ketua Gabungan Pengusaha Kepala Sawit (Gapki) Sumut Ir Balaman Tarigan membeberkan, saat ini luas areal perkebunan kepala sawit di Sumut mencapai 1,2 juta hektar.
MEDAN- Industri kelapa sawit dan produk turunannya diyakini masih akan terus berkembang. Namun, dari 7,5 juta hektare (ha) kebun sawit di Indonesia,
BERITA TERKAIT
- Satgas Ramadan & IdulFitri Pertamina Dinilai Berhasil Memitigasi Lonjakan Permintaan BBM
- Pemda Diminta Jadi Motor Investasi dan Pemerataan Ekonomi
- PLN IP Siap Penuhi Kebutuhan Hidrogen Sebagai Energi Alternatif Masa Depan
- Estpos Hadir di Pontianak, UMKM Kalbar Siap Masuk Era Digital
- Masyarakat tak Perlu Ragu Bertransaksi Emas Secara Digital di Pegadaian
- Harga Emas Antam Hari Ini Sabtu 19 April 2025: Tetap Stabil di Rp 1,965 Juta Per Gram