Butuh Banyak Ahli, Usut Korupsi Jembatan Kutai
Selasa, 06 Desember 2011 – 17:19 WIB

Butuh Banyak Ahli, Usut Korupsi Jembatan Kutai
JAKARTA—Tudingan adanya dugaan korupsi dalam perencanaan dan pembangunan jembatan Kutai Kartanegara semakin menyeruak. Pasalnya jembatan yang dirancang untuk kokoh berdiri dan menghubungkan warga di sebrang Sungai Mahakam lebih dari 40 tahun. Namun baru 10 tahun jembatan kebanggaan warga Kutai itu justru ambruk dan menelan banyak korban jiwa. Karena itulah sambil mengumpulkan keterangan ahli, Boy menyebut pihaknya memfokuskan penyelidikan pada aspek perawatan jembatan. Pasalnya jembatan tersebut terjun ke dasar sungai dalam masa perawatan.
Namun demikian pihak Mabes Polri menyebut masih kesulitan untuk mengungkap dugaan korupsi ini. Polri membutuhkan bantuan banyak ahli konstruksi dan perencanaan pembangunan jembatan untuk mengungkap kasus ini.
‘’Terus terang saja penyidik membutuhkan keterangan ahli terkait masalah kelayakan dalam proses perencanaan dan pembangunan dari jembatan. Jadi kita minta publik bersabar,’’ ujar Kabid Penum Div Humas Polri Kombespol Boy Rafli Amar di Jakarta, Selasa (6/12).
Baca Juga:
JAKARTA—Tudingan adanya dugaan korupsi dalam perencanaan dan pembangunan jembatan Kutai Kartanegara semakin menyeruak. Pasalnya jembatan yang
BERITA TERKAIT
- Gunung Ibu Erupsi, Semburkan Abu Vulkanik Setinggi 400 Meter
- Geger Mayat Tanpa Identitas di Lampung Selatan, Ini Ciri-cirinya
- Kirab Mahkota Binokasih Warnai Hari Jadi ke-543 Kabupaten Bogor
- Dilaporkan ke Polda Jateng, Bambang Wuragil Dituduh Telantarkan Anak
- Festival Budaya di Rumah Singgah Tuan Kadi, Harmoni Melayu & Seruan Peduli Lingkungan
- Pendaki Gunung Ranai Dievakuasi Setelah Terpeleset dan Mengalami Cedera Kaki