Butuh Dana Tambahan Rp 100 Triliun untuk 82,9 Juta Penerima Program MBG
Sabtu, 18 Januari 2025 – 06:01 WIB

Makan Bergizi Gratis alias MBG sudah resmi diterapkan pemerintahan Prabowo Subianto kepada para siswa sekolah. Foto Ilustrasi: Romensy Augustino.
“Pak Presiden sangat gelisah Karena banyak anak yang lapor ke ibunya belum mendapatkan makan dari Pak Prabowo, beliau itu sangat ingin program ini segera dinikmati oleh seluruh penerima manfaat,” jelasnya.
Dadan menambahkan bahwa Presiden Prabowo akan segera menyampaikan sendiri kegelisahan tersebut.
“Nanti Pak Prabowo akan menyampaikan statement sendiri terkait dengan kegelisahan beliau itu ke media,” tambah Dadan. (mcr4/jpnn)
Kamu Sudah Menonton Video Terbaru Berikut ini?
Kepala Badan Gizi Nasional (BGN) Dadan Hindayana mengatakan Makan Bergizi Gratis (MBG) membutuhkan tambahan anggaran Rp 100 triliun.
Redaktur : M. Fathra Nazrul Islam
Reporter : Ryana Aryadita Umasugi
BERITA TERKAIT
- Tarif Tarifan
- Menteri Prabowo Temui Jokowi, Jubir PSI: Silaturahmi Idulfitri kok Dicurigai?
- Menteri Prabowo Temui Jokowi, PSI: Itu Tradisi Demokrasi
- Viral Ulat di Menu Makan Bergizi Gratis, Disdik Semarang Belum Terima Laporan Resmi
- Ada Temuan Ulat di Menu MBG, Wali Kota Semarang Bentuk Tim Khusus
- George Santos Gelar Program MBG Perdana untuk Sekolah di Kawasan KEK Galang Batang