Butuh Perlindungan LPSK, Bharada E Sudah Bercerita soal Insiden Berdarah di Rumah Ferdy Sambo
Jumat, 22 Juli 2022 – 19:59 WIB

Rumah dinas mantan Kadiv Propam Polri Irjen Ferdy Sambo di Kompleks Polri Duren Tiga yang disebut sebagai lokasi Brigadir J baku tembak dengan Bharada E. Foto: Mercurius Thomos Mone/JPNN.com
Baca Juga: Ungkap Kondisi Istri Ferdy Sambo, Komnas Perempuan Minta Hentikan Spekulasi Tentang...
"Kami sedang mengagendakan pemeriksaan Ibu P, situasi terakhirnya masih tampak terguncang, belum bisa bercerita apa pun," kata Wakil Ketua LPSK Edwin Partogi saat dihubungi JPNN.com, Kamis (21/7).(mcr8/jpnn)
Juru Bicara LPSK Rully Novian mengungkapkan permohonan Bharada E masih ditelaah, terutama untuk menggali lebih jauh apakah pemohon dalam posisi terancam.
Redaktur : Budianto Hutahaean
Reporter : Kenny Kurnia Putra
BERITA TERKAIT
- Perlindungan Saksi dan Korban Masih Lemah, Pemerintah Harus Perkuatkan LPSK
- RUU PSK, Muslim Ayub Nilai LPSK Harus Hadir di Daerah Rawan Seperti Aceh dan Papua
- Gegara Anggaran Dipangkas, Pegawai LPSK Menyerukan Moratorium Perlindungan dan Hak
- LPSK Bakal Temui Keluarga Korban Penembakan oleh Oknum TNI AL
- LPSK Temui Keluarga Siswa Korban Penembakan di Semarang, Ini Hasilnya
- Adrianus Meliala: Tidak Mungkin Juga Polisi Itu Benar Semua