Butuh Rp 4 Triliun untuk Asian Games 2019
Jumat, 25 April 2014 – 08:42 WIB

Butuh Rp 4 Triliun untuk Asian Games 2019
JAKARTA - Pemerintah melalui Kemenpora langsung merapatkan barisan demi terealisasinya Asian Games XVIII/2019 di Indonesia. Menyambut kedatangan Dewan Olimpiade Asia (OCA) pada 5 Mei mendatang, Kemenpora-KONI Pusat-Komite Olimpiade Indonesia (KOI) intens menjalin komunikasi.
Dalam pekan depan rencananya Kemenpora yang mewakili pemerintah Indonesia akan menyatakan sikap resmi. Apakah Indonesia siap menyambar peluang sebagai host Asian Games 2019 setelah Hanoi mengundurkan.
Baca Juga:
Menpora Roy Suryo kemarin (24/4) di kantornya mengemukakan pemerintah butuh pertimbangan beberapa pihak untuk menerima kesempatan itu. Pihak swasta atau para stake holder olahraga Indonesia juga harus berkontribusi.
Baca Juga:
JAKARTA - Pemerintah melalui Kemenpora langsung merapatkan barisan demi terealisasinya Asian Games XVIII/2019 di Indonesia. Menyambut kedatangan
BERITA TERKAIT
- Perpanjang Kontrak dengan AC Milan, Tijjani Reijnders Naik Gaji, Berapa?
- MotoGP 2025: Awal Manis Pertamina Enduro VR46 Racing Team
- Real Madrid Masuk Nominasi Laureus Award 2025
- Pramono Janjikan Penggunaan JIS Tak Akan Rugikan Persija
- Orleans Masters 2025 Jadi Ajang Comeback Apriyani/Fadia Setelah Absen Panjang
- IBL 2025: Cedera di Tengah Musim, Devondrick Walker Tak Berjodoh dengan Hornbills