Buwas Bicara Cadangan Beras Bulog
Jumat, 15 Mei 2020 – 15:08 WIB

Direktur Utama Perum Bulog Budi Waseso usai memantau kegiatan operasi pasar di Pasar Jatinegara, Jakarta Timur, Jumat (15/5). Foto: ANTARA/HO-Perum Bulog
Hingga pertengahan Mei, realisasi serapan beras petani sudah mencapai 290.000 ton.
"Sampai Juni, beras kita bisa sekitar 1,8 juta ton. Jadi (stok) akan banyak, masyarakat juga jangan khawatir soal beras," kata Buwas. (antara/jpnn)
Bulog menargetkan penyerapan gabah petani mencapai 650.000 ton setara beras selama masa panen.
Redaktur & Reporter : Rah Mahatma Sakti
BERITA TERKAIT
- Wamen Viva Yoga Dorong Kawasan Transmigrasi Berkontribusi dalam Swasembada Pangan
- Sepulang dari Yordania, Mentan Langsung Sidak Bulog & Pupuk Indonesia, Alhamdulillah
- Bulog Mojokerto Catat Prestasi Gemilang dalam Serapan Gabah dan Beras
- Bulog Mojokerto Catat Serapan Gabah & Beras Tertinggi se-Jatim, Kodim 0815 Beri Apresiasi
- Tembus 1 Juta Ton, Bulog Tetap Optimalisasi Penyerapan Panen Raya 2025
- Amankan Serapan Gabah Pada Panen Raya, Bulog Lakukan Sewa Gudang