BWF Minta Maaf ke Indonesia, Menpora Amali: Ini Bukti Kekompakan dan Kesolidan
Senin, 22 Maret 2021 – 20:26 WIB

Menpora Zainudin Amali. Foto: Amjad/JPNN
"Yang paling penting buat kami ialah BWF menyadari dan menyampaikan sekarang situasi pandemi Covid-19, maka ke depan mereka harus lebih mempersiapkan diri dan kejadian di All England menjadi pelajaran berharga bagi BWF," terang Paul.
Permintaan maaf BWF, menurut Menpora, merupakan buah dari kekompakan dan kesolidan berbagai pihak di Indonesia.
"Tentu (permintaan maaf BWF, red) ini ialah hasil kerja sama pemerintah dan federasi, PBSI, NOC, Indonesia. Dukungan masyarakat juga, Ini contoh, kalau kompak, solid, bersatu bisa dapat tanggapan dari pihak yang dituju," ungkap Zainudin Amali. (dkk/jpnn)
Simak! Video Pilihan Redaksi:
BWF menyampaikan permintaan maaf resmi ke pemerintah Indonesia terkait kasus di All England
Redaktur & Reporter : Muhammad Amjad
BERITA TERKAIT
- Menpora Dito Punya Harapan Besar Terhadap Kepengurusan Baru BWF
- Ini Kata Shi Yu Qi Setelah Jadi Juara All England 2025
- Jadwal Final All England 2025: Leo/Bagas Lanjutkan Dominasi Ganda Putra Indonesia?
- Shi Yuqi Tantang Lee Chia-hao di Final All England 2025, Pengalaman vs Kuda Hitam
- Jadwal Semifinal All England 2025, Indonesia Pasti ke Final
- Tembus Semifinal All England 2025, Sabar/Reza Buka Asa Lanjutkan Dominasi Ganda Putra