BWF World Tour Finals 2021: Kevin Tengil Lagi, The Minions Gebuk Jagoan Denmark
Jumat, 03 Desember 2021 – 20:30 WIB

Pebulu tangkis ganda putra Indonesia Kevin Sanjaya Sukamuljo/Marcus Fernaldi Gideon. Foto: Humas PP PBSI
Hasil ini mengantar The Minions lolos ke semifinal BWF World Tour Finals 2021 dengan status juara Grup A.
Adapun Astrup/Rasmussen harus angkat koper dari turnamen ini karena hanya menempati ranking tiga.
The Minions berpeluang merebut gelar keduanya di World Tour Finals setelah terakhir kali juara pada 2017 silam ketika masih bernama BWF Super Series Finals.(mcr15/jpnn)
Kevin Sanjaya Sukamuljo/Marcus Fernaldi Gideon a.k.a The Minions berhasil lolos ke semifinal BWF World Tour Finals 2021 setelah menundukkan Kim Astrup/Anders Skaarup Rasmussen (Denmark).
Redaktur & Reporter : Dhiya Muhammad El-Labib
BERITA TERKAIT
- PBSI Coba Komposisi Pemain Senior dan Junior di Sudirman Cup 2025
- Ada Kejutan dalam Skuad Indonesia di Sudirman Cup 2025
- Debut Jafar/Felisha di BAC 2025 Diwarnai Kartu Merah hingga Poin Gratis
- Paceklik Gelar di Awal 2025, PBSI Perketat Seleksi Pemain Pelatnas Cipayung
- Aturan Promosi & Degradasi Diubah, Deretan Pemain Ini Berpotensi Terdepak dari Pelatnas Cipayung
- BWF World Tour: Rapor Merah Bulu Tangkis Indonesia, 7 Turnamen 1 Trofi