BWF World Tour Finals 2023: Anthony Sinisuka Ginting Berakhir Antiklimaks
Jumat, 15 Desember 2023 – 19:25 WIB
Hanya saja, Axelsen dan Shi Yuqi memiliki keunggulan menang dua gim pada salah satu pertandingan.
Axelsen menang straight game ketika melawan Kodai, sedangkan Shi menang dua gim langsung ketika bersua Axelsen.
Sementara itu, dua kemenangan yang didapat Ginting semuanya terjadi hingga gim ketiga.
Hasil ini terbilang antiklimaks mengingat Ginting melalui dua partai awal BWF WTF 2023 dengan kemenangan.(mcr15/jpnn)
Perjuangan Anthony Sinisuka Ginting di fase grup BWF World Tour Finals 2023 berakhir antiklimaks.
Redaktur & Reporter : Dhiya Muhammad El-Labib
BERITA TERKAIT
- Ginting Kalah di Babak Pertama Arctic Open 2024, Payah!
- Jadi Andalan Tunggal Putra, Moh Zaki Ubaidillah Beradaptasi dengan Format Baru BWF
- China Open 2024: Sejumlah Unggulan Berguguran, Ginting Merasa di Atas Angin?
- China Open 2024: Top, 2 Wakil Indonesia Pukul Jagoan Tuan Rumah
- China Open 2024: Dua Peringkat 1 Dunia Tumbang di Tangan Pemain Indonesia
- China Open 2024: Ginting Dibayangi Rekor Inferior di Hadapan Shi Yu Qi