BWF WTF 2024: Viktor Axelsen Absen, Jonatan Christie Merasa Diuntungkan?
Minggu, 08 Desember 2024 – 04:40 WIB

Jonatan Christie menjadi salah satu wakil Indonesia di BWF World Tour Finals 2024. Foto : Ricardo/JPNN.com
Jojo bukan satu-satunya wakil Indonesia yang lulus ke BWF WTF 2024. Namun, masih ada beberapa pemain lain seperti Gregoria Mariska Tunjung (tunggal putri), Fajar Alfian/Muhammad Rian Ardianto, Sabar Karyaman/Moh Reza Pahlevi (ganda putra), Febriana Dwipuji Kusuma/Amallia Cahaya Pratiwi (ganda putri), dan Dejan Ferdinansyah/Gloria Emanuelle Widjaja (ganda campuran).
BWF World Tour Finals 2024 sendiri akan berlangsung di Hangzhou, China, pada 11 sampai 15 Desember mendatang.(pbsi/mcr15/jpnn)
Apakah Jonatan Christie merasa diuntungkan dengan absennya Viktor Axelsen di BWF World Tour Finals 2024 (BWF WTF 2024)?
Redaktur & Reporter : Dhiya Muhammad El-Labib
BERITA TERKAIT
- BAC 2025: Jonatan Christie Gagal Pertahankan Gelar, Ini Penyebabnya
- Jadwal dan Link Streaming Perempat Final BAC 2025: Pemain Unggulan Siap Unjuk Gigi
- BAC 2025: Wang Zhi Yi Tumbang, Juara Bertahan Tinggal Tiga
- Jojo Tembus Perempat Final Kejuaraan Asia 2025
- Nestapa Tunggal Putra Indonesia di All England 2025, Tanpa Wakil di Perempat Final!
- 36 Menit, Juara Bertahan Keok di 16 Besar All England 2025