BYD Seal Justru Lebih Diminati Ketimbang BYD Dolphin

BYD Seal Justru Lebih Diminati Ketimbang BYD Dolphin
Acara media test drive BYD Seal di Sirkuit Sentul. Foto: ridho

BYD Seal yang akan bertarung dengan Hyundai Ioniq 6 ditawarkan dalam tiga tipe, Dynamic, Premium, Performance. (rdo/jpnn)


Menariknya, sedan listrik di kelas premium BYD Seal justru paling diincar ketimbang hatchback BYD Dolphin.


Redaktur & Reporter : M. Rasyid Ridha

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News