Cabe dan Beras Murah, April Deflasi
Selasa, 03 Mei 2011 – 14:35 WIB

Cabe dan Beras Murah, April Deflasi
Rusman mengatakan, jika harga premium dinaikkan Rp 1.000, akan memberikan tambahan inflasi sebesar 0,5 – 0,6 persen. “Selain itu, juga ada multiplier effect-nya,” kata Rusman. Jika premium dihapus, dampak terhadap inflasi akan lebih besar lagi. Karena, semua konsumen akan beralih ke Pertamax yang dipatok dengan harga pasar. Menurut hitungan Rusman, tambahannya bisa mencapai 1,6 persen.(sof/kim)
Baca Juga:
JAKARTA – Harga-harga yang masih terkendali di sepanjang April, membuat Badan Pusat Statistik (BPS) mencatatkan deflasi 0,32 persen di bulan
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Kemacetan Panjang di Pelabuhan Tj Priok, Ketum INSA Bilang Begini
- Harga Pangan Hari Ini, Bawang Merah Menurun, Cabai Masih Tinggi
- Soal Penutupan Sementara Padma Hotel Bandung, Ini Penjelasan Manajemen
- Strategi Bank Raya Memperkuat Layanan Digital, Lewat Kecanggihan Fitur & Kinerja
- Setelah Stabil, Harga Emas Antam Hari Ini 21 April 2025 Naik Lagi
- Harga Emas Antam Hari Ini 21 April 2025, juga UBS dan Galeri24