Cagub Diminta Dukung Ide Pembentukan Provinsi Nias
Jumat, 30 November 2012 – 08:34 WIB
JAKARTA – Seluruh pasangan calon gubernur-wakil gubernur Sumatera Utara diminta menegaskan komitmennya mendukung penuh gagasan pembentukan Provinsi Nias.
Langkah ini dinilai penting agar pulau terluar di wilayah Indonesia Barat in, dapat lebih cepat mengejar ketertinggalan dari sejumlah daerah lain di Indonesia.
Baca Juga:
Demikian secara khusus dikemukakan Bupati Nias Barat, Adrianus Aroziduhu Gulö, kepada JPNN di Jakarta, Kamis (28/11).
“Selain harus benar-benar merealisasikan janji untuk memajukan Nias, para calon saya pikir juga perlu mewujudnyatakan komitmennya mendukung secara penuh pemekaran Nias menjadi sebuah provinsi,” katanya.
JAKARTA – Seluruh pasangan calon gubernur-wakil gubernur Sumatera Utara diminta menegaskan komitmennya mendukung penuh gagasan pembentukan
BERITA TERKAIT
- Muhammad Musa'ad Tegaskan ASN Pelayan Masyarakat, Bukan Bos yang Minta Dilayani
- Romadhan Jadi Tersangka Kecelakaan Speedboat di Sungai Musi, Sebuah Fakta Terungkap
- 1.260 Guru di Kota Bengkulu Terima Tunjangan Profesi Triwulan III-2024
- Polres Dumai Menggerebek Gudang Pupuk Ilegal di Bukit Kapur, Lihat!
- Polisi Umumkan Hasil Olah TKP Kecelakaan Tol Cipularang, Sebuah Fakta Terungkap
- Menang Praperadilan, Polda Riau Kejar TPPU Tersangka Korupsi KUR Bank Pelat Merah Ini