Cahaya Merah Paling Baik untuk Malam Hari
Rabu, 18 September 2013 – 13:30 WIB
"Cahaya di malam hari dapat menyebabkan bagian otak yang mengatur suasana hati menerima sinyal di mana seharusnya mereka tidak menerimanya," kata peneliti lainnya, Tracy Bedrosian, yang juga seorang mantan mahasiswa pascasarjana di Ohio State.
Baca Juga:
Menurut Tracy, inilah penjelasan paling masuk akal soal keterkaitan cahaya di malam hari dengan depresi pada beberapa orang.
Studi ini telah dipublikasikan dalam The Journal of Neuroscience. (fny/jpnn)
JANGAN sembarangan memilih warna bola lampu untuk penerangan di malam hari. Sebab warna cahaya tertentu membawa dampak buruk pada kesehatan.
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- 5 Manfaat Minum Susu Kunyit, Jantung Anda Bakalan Bahagia
- 6 Manfaat Pepaya, Bantu Pria Tahan Lama di Ranjang
- 4 Khasiat Air Ketumbar, Penderita Penyakit Ini Disarankan untuk Mengonsumsinya
- Ikhtiar Yakes Pertamina Bangun Ekosistem Layanan Kesehatan Berkelanjutan
- 6 Khasiat Susu Almond, Bikin Tulang Makin Kuat
- Waspada, Ini 5 Bahaya Minum Air Kelapa Saat Sedang Haid