Cak Imin Beberkan 3 Syarat Utama Raih Kemenangan di Era Digital
Kamis, 21 April 2022 – 22:03 WIB

Wakil Ketua DPR Muhaimin Iskandar dalam acara Webinar Ditjen IKP Kominfo dengan tema Bermedsos Dengan Cerdas, Kamis (21/4). Foto: tangkapan layar
Adapun syarat yang ketiga adalah menyiapkan konten. Menurut dia, konten yang diproduksi harus benar memiliki kreatifitas memadai dan unggul.
"Supaya kita tidak menjadi konsumen, melainkan produsen. Termasuk untuk soal seni dan budaya kita harus adaptif," tandasnya. (dil/jpnn)
Wakil Ketua DPR RI Muhaimin Iskandar menyebut ada tiga hal yang harus dipersiapkan untuk menghadapi persaingan era digital
Redaktur & Reporter : M. Adil Syarif
BERITA TERKAIT
- Bantu Nelayan, HNSI Dorong Pemerintah Pakai Teknologi Alternatif
- Cak Imin: Tadi Presiden juga Menelepon Saya
- Cak Imin Gelar Halalbihalal, Ma'ruf Amin & Sejumlah Menteri Hadir
- Hadiri Rakor APEKSI, Wali Kota Jaya Negara Bahas Strategi Pembangunan Perkotaan
- Pembangunan Jateng Andalkan Investasi, Gubernur Ahmad Luthfi: Tingkatkan Pelayanan
- Live Halalbihalal DPP PKB Dapat 1,1 Juta Like di Tiktok