Cak Imin Buka Gembok Basis NU, Elektabilitas Anies Baswedan Langsung Melejit
Senin, 25 September 2023 – 20:31 WIB

Pakar ilmu komunikasi dari Universitas Multimedia Nusantara (UMN) Ambang Priyonggo menilai lonjakan elektabilitas Anies Baswedan tak bisa dilepaskan dari sosok bacawapres pendampingnya, Muhaimin Iskandar alias Cak Imin. Foto: dok pribadi for jpnn
“Para masyayikh dan kiai khos di Jawa Timur beberapa waktu lalu berkumpul memberikan dukungan kepada Gus Muhaimin,” pungkas dosen Media dan Politik ini.
Sebanyak 99 kiai khos Jawa Timur telah memberikan mandat kepada Gus Muhaimin untuk maju dalam bursa kepemimpinan nasional pemilu 2024.
Mandat tersebut disampaikan dalam acara Musyawarah Kiai Jawa Timur yang digelar di Pondok Pesantren Bumi Shalawat, Sidoarjo pada Kamis 23 Febaruari 2023. (jpnn)
Video Terpopuler Hari ini:
Peningkatan elektabilitas itu dinilai merupakan dampak langsung dari kehadiran Cak Imin sebagai pendamping Anies Baswedan
Redaktur : M. Adil Syarif
Reporter : JPNN.com
BERITA TERKAIT
- Fahad Haydra Perankan Sosok Anies Baswedan, Turunkan Berat Badan 5 Kg
- Cak Imin: Tadi Presiden juga Menelepon Saya
- Cak Imin Gelar Halalbihalal, Ma'ruf Amin & Sejumlah Menteri Hadir
- Live Halalbihalal DPP PKB Dapat 1,1 Juta Like di Tiktok
- Hasil Survei Cigmark Tentang Ketua Wantimpres, Setia Darma: Jokowi Cocok dan Layak
- Evaluasi Semester I Pemerintahan Prabowo – Gibran, Panca Pratama: Publik Merasa Puas