Cak Imin Optimistis Bisa Menang di Pilpres 2024, Simak Kalimatnya
Minggu, 07 Agustus 2022 – 07:15 WIB
“Saya terharu dan bangga, semoga Allah memberikan kesehatan kepada kita semua," ucap wakil ketua DPR RI itu.
Muhaimin juga mengaku telah mendengarkan aspirasi dari beberapa sukarelawan menjelang Pilpres 2024.
Aspirasi yang disampaikan pendukungnya tersebut bakal menjadi tekad dan semangat dirinya untuk membawa Indonesia lebih sejahtera.
"Saya bisa memahami, mendengar, dan menangkap seluruh keinginan motivasi serta semangat semua sukarelawan,” ujar Muhaimin Iskandar. (mcr23/jpnn)
Ketua Umum PKB Muhaimin Iskandar atau Cak Imin yang bakal maju sebagai calon presiden optimistis bisa memang di Pilpres 2024.
Redaktur & Reporter : M. Fathra Nazrul Islam
BERITA TERKAIT
- Dita PKB: Masih Ada Pilihan Selain Menaikkan PPN Demi Menggenjot APBN
- Nadya Roihana: PKB Mengutuk Kekerasan di Pilkada Sampang
- Kiai Ma'ruf: PKB Konsisten Memperjuangkan Nilai-Nilai Keberagaman
- Gus Imin Dukung Kemenag Bentuk Dirjen Pondok Pesantren
- Program Pemutihan PKB di Banten Sukses Tingkatkan Penerimaan Pajak Rp 64,3 Miliar
- Ketemu UAS, Cak Imin Optimistis Abdul Wahid jadi Gubernur Riau