Cak Imin Sebut Yenny Wahid Bukan PKB, Dibalas Rebut Partai
Kamis, 23 Juni 2022 – 19:37 WIB
Dia juga menyebutkan Cak Imin juga belum tentu bisa membuat partai sendiri.
"Cak Imin juga belum tentu lho bisa bikin partai sendiri, kan, bisanya mengambil partai punya orang lain. Peace, Cak," pungkasnya. (mcr8/jpnn)
Ketua Umum PKB Muhaimin Iskandar mengatakan Zaanuba Arifah Chafsoh alias Yenny Wahid bukan merupakan kadernya, dibalas soal perebutan partai
Redaktur : M. Adil Syarif
Reporter : Kenny Kurnia Putra
BERITA TERKAIT
- Dita PKB: Masih Ada Pilihan Selain Menaikkan PPN Demi Menggenjot APBN
- Nadya Roihana: PKB Mengutuk Kekerasan di Pilkada Sampang
- Kiai Ma'ruf: PKB Konsisten Memperjuangkan Nilai-Nilai Keberagaman
- Program Pemutihan PKB di Banten Sukses Tingkatkan Penerimaan Pajak Rp 64,3 Miliar
- Ketemu UAS, Cak Imin Optimistis Abdul Wahid jadi Gubernur Riau
- Dua Anggota DPR RI Menggugat Cak Imin di Pengadilan Negeri Jakarta Pusat, Ada Apa?