Cak Imin: Seluruh Kebijakan Negara Harus Bermuara pada Kemaslahatan Bersama
Jumat, 15 April 2022 – 02:22 WIB

Wakil Ketua DPR RI Muhaimin Iskandar mengatakan kebijakan bangsa Indonesia harus bermuara pada kemaslahatan bersama pada kuliah umum dengan tajuk Desain Kesejahteraan untuk Mewujudkan Cita-cita Kemerdekaan yang diadakan Pergerakan Mahasiswa Islam Indonesia (PMII) di Jakarta Pusat, Kamis (14/4/2022) Foto: Dokumentasi PMII
Dia meyakini desain politik kesejahteraan bisa membuat negara yang dapat mengelola pasar untuk pertumbuhan ekonomi, dan melaksanakan fungsi redistribusi sumber daya melalui serangkaian kebijakan sosial.(mcr8/jpnn)
Wakil Ketua DPR RI Muhaimin Iskandar (cak Imin) mengatakan kebijakan bangsa Indonesia harus bermuara pada kemaslahatan bersama.
Redaktur : M. Rasyid Ridha
Reporter : Kenny Kurnia Putra
BERITA TERKAIT
- Live Halalbihalal DPP PKB Dapat 1,1 Juta Like di Tiktok
- Nadya Alfi Roihana PKB: Tanpa Pers, Demokrasi Terkikis
- Harlah ke-26, Garda Bangsa Gelar Festival Dai TikTok
- Moratorium PMI Dicabut, PKB Sebut Devisa Tak Sebanding Nyawa
- PKB Bakal Usulkan DIY Jadi Daerah Laboratorium Bencana
- Ramadan Fest Digelar, Cak Imin: Saatnya UMKM Berperan