Caleg Artis Ungguli Politikus Senior
Minggu, 12 April 2009 – 09:31 WIB
Vena mengaku merasa diuntungkan dengan profesinya sebagai artis. Menurut dia, caleg berlatar belakang artis lebih bisa dipertangungjawabkan image personality-nya. "Selama ini, kalau ada apa-apa, kan langsung disorot, sehingga masyarakat sudah mengenal," urainya. Selama masa kampanye, Vena jarang berorasi. Dia justru lebih banyak mendatangi masyarakat dan berdialog. "Jadi, kalau hasilnya seperti ini, saya pikir ini out of the box," kata Vena. (bay/zul/fal/kum)
JAKARTA - Para caleg dari kalangan selebriti yang menuju ke kursi DPR RI tak bisa dianggap remeh. Beberapa di antara mereka sejauh ini berhasil meraup
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Komisi IV DPR Mendukung Langkah Pemerintah Pangkas Alur Distribusi Pupuk Bersubsidi ke Petani
- MK Hapus Presidential Threshold, Gibran Berpeluang Melawan Prabowo di 2029
- Sugeng Budiono Apresiasi Kritik Haidar Alwi Terhadap Survei OCCRP
- Ketua DPP PDIP Said Abdullah Tanggapi Putusan MK Tentang Penghapusan Presidential Threshold
- Kemendes Harus Membatasi Penggunaan Dana Desa untuk Sosialisasi dan Pelatihan
- Kabar Didik Melon yang Berjalan Kaki Jakarta-Boyolali, Dia Sudah di Karawang