Calhaj Lansia Dijamin Berangkat
Selasa, 15 Mei 2012 – 04:04 WIB
Lebih lanjut Menteri Agama mengharapkan prioritas calhaj lansia ini bisa memberikan kemudahaan bagi mereka dengan lebih awal melakukan persiapan. Setidaknya dapat menjaga kesehatan.
Apalagi kondisi cuaca di tanah suci terbilang berat. Itu ditambah dengan padatnya pelaksaan haji, sehingga butuh kesiapan fisik yang baik.
Terkait hal itu, Suryadharma Ali menambahkan, pemerintah pun bakal memberikan dukungan sarana transportasi. Terutama bagi calhaj yang berada di luar radius 2.500 meter dari Masjidil Haram. Transportasi tersebut diharapkan dapat mengurangi beban fisik jamaah.
”Di lokasi pemondokan jamaah nanti ada kondisi yang jalannya menurun terus. Tapi konsekuensinya saat kembali harus nanjak terus. Ini kan bakal memberatkan jamaah,” tandasnya. (rko)
JAKARTA – Kabar gembira bagi calon haji (calhaj) dalam katerogri lanjut usia (lansia). Pasalnya, Menteri Agama Suryadharma Ali memberikan jaminan
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Bea Cukai dan Polri Bongkar Penyelundupan 389 Kg Sabu-Sabu Jaringan Timur Tengah
- Besok, Presiden Prabowo Sampaikan Realisasi Kenaikan Gaji Guru, PNS & PPPK Makin Makmur
- LAZNAS Syarikat Islam dan BAZNAS Bersinergi Salurkan Rp 500 Juta untuk Palestina
- BAZNAS Angkat Kisah Guru Papua dalam Buku Mengajar di Batas Negeri
- Warga Angkatan 45 Geger, Romiah dan Bobi Mengaku Tidak Kenal
- Pentolan KKB Pembunuh Personel Satgas Elang Berani Nongol di Warung Depan Polres