Calhaj Sesuaikan Identitas
Mulai Antre Buat Paspor
Minggu, 02 Juni 2013 – 05:35 WIB

Calhaj Sesuaikan Identitas
Hal tersebut mengingat bahwa tidak semua calon jamaah haji yang sesuai identitas berada di daerah bersangkutan. Sebagai contoh calon jamaah haji orang Pemalang belum tentu berada di Pemalang karena suatu pekerjaan atau yang bersangkutan sedang sakit dan lain sebagainya.
Disampaikan pula, jumlah kuota haji tahun 2013 untuk Kabupaten Pemalang naik dari 575 tahun 2012 menjadi 620 untuk tahun 2013. Sedangkan untuk seluruhnya di wilayah eks Karesidenan Pekalongan pada tahun 2012 adalah 5.133 turun menjadi 4.812 pada tahun 2013.
Harapan dia, nantinya pada hari H tidak ada kendala. Selain itu, dalam setiap sosialisasi selalu berupaya untuk mengadakan pelayanan yang terbaik termasuk layanan pembuatan paspor online. Kantor Imigrasi Pemalang juga menyediakan website : pemalang.imigrasi.go.id serta layanan SMS Getway di nomor 08112622121.
“Semua pertanyaan yang diajukan secara otomatis akan dijawab oleh operator dalam hitungan detik,” pungkasnya. (rid)
PEMALANG - Calon jamaah haji se-eks Karesidenan Pekalongan meliputi Kota Pekalongan, Kota Tegal, Kabupaten Batang, Kabupaten Tegal, Kabupaten Brebes,
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Korban Kedua Perahu Getek Tenggelam di Perairan Sungai Musi Ditemukan Meninggal Dunia
- 2 Lansia yang Tenggelam di Perairan Sungai Musi Ditemukan Sudah Meninggal Dunia
- Tabung Gas Meledak di Cilincing, 3 Warga Terluka
- Gunung Marapi Erupsi Lagi, Semburkan Abu Vulkanik Setinggi 1.000 Meter
- Suami Istri Ditemukan Tewas di Saluran Irigasi, Polisi Beberkan Fakta
- Gagasan Kapolda Riau untuk Lingkungan Diapresiasi