Calo Tiket Tetap Beraksi
Rabu, 29 Desember 2010 – 18:38 WIB

Calo Tiket Tetap Beraksi
JAKARTA — Menjelang pertandingan final piala leg kedua AFF Suzuki Cup 2010 di Gelora Bung Karno (GBK), sejumlah calo tiket tetap beraksi. Seperti yang dilakukan pria yang mengaku bernama Bonar, yang menawarkan jasanya di depan pintu I. “Ngak, Bang. Kalau mau segitu saja (Rp 250 ribu). Kalau tidak pasti banyak yang mau. Saya punya lima lembar tiket yang dibeli di loket lalu,” katanya.(sto/jpnn)
Secara terbuka dan berani, Bonar menawarkan tiket kepada setiap supporter yang melewatinya. “Tiket, tiket, siapa yang perlu tiket?” ujarnya.
Ia menawarkan tiket kategori II yang harga resminya Rp 150 ribu, menjadi Rp250 ribu. Ia pun tak mengurangi harga tiketnya ketika harga tikat ditawar.
Baca Juga:
JAKARTA — Menjelang pertandingan final piala leg kedua AFF Suzuki Cup 2010 di Gelora Bung Karno (GBK), sejumlah calo tiket tetap beraksi. Seperti
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Inilah Hasil Drawing Barati Cup International East Java 2025
- Orleans Masters 2025: Rehan/Gloria Ungkap Penyebab Kembali Jadi Runner Up Tur Eropa
- Rehan/Gloria Punya Modal Menjelang Tampil All England 2025
- Declan Rice Selamatkan Arsenal dari Kekalahan di Kandang MU
- Hancur Lebur di Kandang, Persija Makin Tertinggal dari Persebaya
- Dewa United Sumbang 3 Pemain ke Timnas Indonesia, Termasuk Septian Bagaskara