Calo UN Beraksi, Kunci Jawaban Dijual Rp 100 Ribu
Minggu, 14 April 2013 – 16:09 WIB
Kepala Bidang Pendidikan Menengah Dinas Pendidikan Makassar, Ismunandar mengatakan, tahun ini ada 21.696 peserta ujian nasional. Baik SMA, MA, dan SMK. Dibanding tahun sebelumnya, dalam pelaksanaan ini terdapat 24 paket soal.
Baca Juga:
Satu ruangan ujian hanya terdapat 20 siswa. Artinya, setiap siswa yang mengikuti ujian tidak akan mendapatkan soal yang sama. Lembaran soal dan lembaran jawaban juga menggunakan nomor seri. Sehingga meminimalisir siswa untuk dibantu kelulusannya.
Tidak hanya itu, di dalam ruangan ujian juga akan terpampang foto profil masing-masing siswa peserta UN. Foto itu sesuai dengan foto yang terdapat di kartu ujian. Salah satu larangan yang diterapkan adalah adanya larangan bagi pihak yang tidak memiliki kepentingan di ruang ujian.
"Pengawas yang tidak bertugas di ruangan itu tidak diperkenankan masuk ke dalam ruang ujian. Kami ingin agar konsentrasi siswa yang melaksanakan UN tidak terganggu. Sejak Januari hingga April, siswa diberikan penambahan jam belajar untuk menghadapi UN," sebutnya.
MAKASSAR - Dinas Pendidikan Kota Makassar, Sulawesi Selatan meminta seluruh kepala sekolah untuk mewaspadai praktik calo kelulusan dan peredaran
BERITA TERKAIT
- Romadhan Jadi Tersangka Kecelakaan Speedboat di Sungai Musi, Sebuah Fakta Terungkap
- 1.260 Guru di Kota Bengkulu Terima Tunjangan Profesi Triwulan III-2024
- Polres Dumai Menggerebek Gudang Pupuk Ilegal di Bukit Kapur, Lihat!
- Polisi Umumkan Hasil Olah TKP Kecelakaan Tol Cipularang, Sebuah Fakta Terungkap
- Menang Praperadilan, Polda Riau Kejar TPPU Tersangka Korupsi KUR Bank Pelat Merah Ini
- Kapolres Inhu & Tim Pamatwil Polda Riau Cek Kesiapan TPS Khusus