Calon Haji di Bontang Harus Tunggu 12 Tahun
Rabu, 04 Juli 2012 – 09:59 WIB

Calon Haji di Bontang Harus Tunggu 12 Tahun
Tingginya animo masyarakat Kota Taman tercermin dari daftar tunggu yang terus masuk. Untuk Januari hingga Juli 2012 saja, sudah terdaftar lebih dari 300 calon haji baru. Ali pun berharap, pemerintah pusat bisa memberikan penambahan kuota agar antrean tidak terlampau lama.
Baca Juga:
Disinggung soal calon haji yang akan berangkat tahun ini, dikatakannya, hingga saat ini para calon haji sudah siap untuk melaksanakan ibadah haji.
Bahkan persiapan dan nama-nama calon haji yang berangkat sudah ditentukan Kementerian Agama pusat sejak awal tahun.
“Nama-nama calon haji sudah dikeluarkan pusat sejak awal tahun berdasarkan nomor registrasi. Kami hanya menerima saja,” katanya.
BONTANG - Warga Bontang yang ingin melaksanakan ibadah haji melalui pemberngkatan reguler luar biasa besar. Akibatnya, antrean haji reguler hingga
BERITA TERKAIT
- Gunung Ibu Erupsi, Semburkan Abu Vulkanik Setinggi 400 Meter
- Geger Mayat Tanpa Identitas di Lampung Selatan, Ini Ciri-cirinya
- Kirab Mahkota Binokasih Warnai Hari Jadi ke-543 Kabupaten Bogor
- Dilaporkan ke Polda Jateng, Bambang Wuragil Dituduh Telantarkan Anak
- Festival Budaya di Rumah Singgah Tuan Kadi, Harmoni Melayu & Seruan Peduli Lingkungan
- Pendaki Gunung Ranai Dievakuasi Setelah Terpeleset dan Mengalami Cedera Kaki