Calon Incumbent jadi Musuh Bersama
Selasa, 01 Mei 2012 – 07:31 WIB

Calon Incumbent jadi Musuh Bersama
Pembenahan birokrasi, khususnya penempatan pejabat, kata Songko, harus yang memiliki kompetensi dan keseimbangan. Jangan menempatkan pejabat, karena faktor suka dan tidak suka. "Ditata dan dibuat sistematis, dudukan orang-orang yang punya kompetensi. Keseimbangan wilayah juga harus jadi perhatian, "terangnya.
La Ode Songko juga, mengungkapkan, telah melakukan pendekatan dengan partai politik. Partai apa saja, Ia belum mau terbuka. "Saya membangun komunikasi dengan partai-partai pemilik kursi di DPRD, "katanya. (awn/awa/jpnn)
RAHA - Hari Ulang Tahun (Hut) Sultra yang diselenggarakan di Muna, menjadi daya tarik para calon Gubernur. Bukan saja baliho yang terpampang sepanjang
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- PAN Dukung Prabowo Jadi Capres 2029, Ahmad Sahroni: Masih Dini untuk Bicara Pilpres
- Sahroni Nilai Pertemuan Sespimmen Polri dengan Jokowi Kurang Pas, Begini Alasannya
- Buka Pendidikan untuk Kader Muda Golkar, Bahlil Sebut Misbakhun Sosok Pemenang
- Irving Siap Cabut Gugatan PSU Pilkada Siak yang Diajukan Wakilnya di Sidang Perdana
- Hari Kartini, Widya Desak Pemulihan Hak Perempuan eks Pemain Sirkus yang Dieksploitasi
- PAN Belum Dukung Gibran, Deddy PDIP: Mungkin Mereka Punya Kader Mendampingi Prabowo