Calon PDIP-PPP Menang di 5 Dapil Pilkada Banyumas
Minggu, 17 Februari 2013 – 19:58 WIB
Pasangan nomor urut dua adalah Mardjoko dan Gempol Suwandono. Pasangan ini diusung oleh Partai Golkar, Hanura, dan gabungan sejumlah partai nonparlemen. Berturut-turut memperoleh suara di lima zona, 31.82 persen, 35.49 persen, 26.83 persen, 29.02 persen, dan 30.29 persen.
Baca Juga:
Dari penghitungan seluruh jumlah di tiap zona, pasangan Achmad-Budi menang 45,43 persen suara. Kemudian diikuti Mardjoko dan Gempol Suwandono dengan 30,31 persen, Muhsonuddin dan Hendri Anggoro Budi 12,02 persen, Warman Suharno dan Winarni 4,69 persen, Toto Dirgantoro dan Saefuddin 4,06 persen dan Anteng Tjahyono Widyadi dan Dwi Basuki 3,49 persen.
Namun apapun hasil dari hitung cepat dari JSI ini, Widi menyebutkan bahwa hanya menjadi gambaran hasil Pilkada Banyumas yang dihitung secara ilmiah. Hasilnya kata dia, tetap mengacu kepada rekapitulasi yang dilakukan KPU Banyumas. "Tapi hasilnya tidak akan jauh beda dengan hitung cepat ini," ucapnya. (awa/jpnn)
JAKARTA - Kemenangan pasangan nomor urut tiga, Achmad Husein dan Budhi Setiawan tak terbendung pada Pemilihan Kepala Daerah (Pilakda) Kabupaten Banyumas,
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- FPKB Tolak Penetepan Dekot Jakarta, Ini Alasannya
- Habiburokhman Gerindra Sebut Mahfud Md Orang Gagal, Apa Sebabnya?
- Penyerangan RS Indonesia di Gaza Tak Bisa Dibiarkan, Mardani Desak PBB Bersikap
- Komisi VII DPR Minta Pemerintah Pastikan Libur Nataru Aman dan Nyaman
- Ditetapkan Tersangka oleh KPK, Sekjen PDIP Merespons Pertama Kali, Ada Kata Jangan Takut
- Hasto Masih Melaksanakan Tugas Kesekjenan Sebelum KPK Mengumumkan Status Tersangka